Panduan Travel Hemat ke Korea

Panduan Travel Hemat ke Korea

Dalam e-book yang dilengkapi dengan foto-foto berwarna dan berbahasa Indonesia ini, dibahas perjalanan ke Seoul, Suwon, Donghae, Samcheuk, Andong, Gyeongju, Busan, Jeju-do, Seoraksan National Park, Sokcho, Pegunungan Gayasan, dan lain-lain.

Dalam ebook ini, Anda akan mendapat berbagai informasi dan panduan penting tentang:

  • Waktu yang tepat bepergian ke Korea
  • Bagaimana mencari dan membeli tiket pesawat murah ke Korea
  • Referensi penerbangan murah di Korea untuk perjalanan domestik
  • Bagaimana menghitung biaya liburan ke Korea secara efektif dan efisien
  • Bagaimana step by step perencanaan wisata ke Korea
  • Bagaimana memilih sarana transportasi yang efisien serta murah meriah selama di Korea
  • Informasi lengkap tentang Korea Rail Pass (KR Pass)
  • Jenis-jenis kuliner Korea berikut tips makan hemat di Korea
  • Panduan KHUSUS wisata belanja di Seoul lengkap dengan peta area perbelanjaan + petunjuk bagaimana mencapai tempat-tempat tersebut dengan transportasi publik
  • Dan lain-lain…

Tidak cuma itu, terdapat pula informasi penting seputar:

  • Persyaratan aplikasi visa Korea dan bagaimana menyiasati agar aplikasi visa kita disetujui.
  • Alamat kedutaan besar Korea di Indonesia.
  • Alamat berikut nomor telepon dan email Kedutaan Besar Republik Indonesia di Korea.
  • Peta jalur kereta api di Korea .
  • Informasi tentang Korea Rail Pass (KR Pass)
  • Daftar situs-situs bandara terkemuka di seluruh Korea.
  • Rekomendasi penginapan hemat di lokasi strategis di berbagai kota di Korea.
  • Etika dan kebiasaan pergaulan masyarakat Korea.
  • Sistem kelistrikan yang berlaku di Korea
  • Korea Visitor Information (situs resmi departemen pariwisata Korea)
  • Link-link referensi menuju situs-situs hiburan keluarga seperti Lotte World, Everland, Seoul Grand Park, Seoraksan Waterpia dan lain-lain… yang semuanya bisa dikunjungi dalam 1 kali klik!
  • Rekomendasi penginapan hemat selama di Korea berikut situs referensinya.
  • Daftar situs restoran ‘Halal’ di beberapa kota di Korea.
  • Informasi tentang asuransi perjalanan.
  • Mata uang dan nilai tukar terkini, berikut panduan mengambil uang tunai menggunakan kartu ATM bank dari Indonesia.
  • Tempat penyimpanan barang (locker) di Korea dan petunjuk penggunaannya.
  • Tips bertelepon dan komunikasi menggunakan internet di Korea.
  • Pembahasan tentang obyek wisata di Korea yang masuk dalam UNESCO World Heritage Sites

Terdapat juga panduan detil tentang:

  • Rute perjalanan selama 7 hari di Korea.
  • Rute perjalanan selama 14 hari ke Korea.
  • Rute perjalanan selama 7 hari ke Korea bersama keluarga dan anak-anak.
  • Bagaimana menghemat biaya transportasi di kota besar seperti Seoul.
  • Ulasan tentang berbagai tempat wisata populer di setiap kota yang dikunjungi lengkap dengan petunjuk bagaimana menuju tempat-tempat tersebut dengan sarana transportasi publik.

E-Book TravelHemat Korea ini adalah sumber informasi terlengkap yang Anda butuhkan sebelum melakukan perjalanan Anda ke negeri ginseng ini yang disusun dengan memperhitungkan keinginan dan minat kebanyakan masyarakat Indonesia yang ingin berkunjung ke Korea.

E-Book TravelHemat Korea juga adalah panduan wisata murah terlengkap ke Korea yang baru pertama kali ditulis dan diterbitkan dalam bahasa Indonesia dan tidak dijual di toko buku mana pun.

Produk Serial TravelHemat Berbentuk e-book (electronic book) yang bisa didownload langsung dari komputer/laptop berbasis Windows setelah order diaktifkan. Jadi tidak ada pengiriman dalam bentuk buku cetak.

Baca >> Backpacking 16 Hari Keliling Korea Selatan SENDIRIAN!

Baca juga testimoni beberapa teman yang telah berhasil melakukan perjalanan hemat ke Korea Selatan berbekal panduan ebook TravelHemat Korea di sini!

Jangan lupa! Harga e-book tersebut tentu saja tidak sebanding dengan manfaat yang akan anda dapatkan. Niscaya Anda akan bersyukur membeli e-book ini sehingga bisa mewujudkan mimpi yang sudah lama anda pendam untuk bisa bepergian ke luar negeri tanpa menghabiskan biaya yang besar.

Anda bahkan bisa berhemat, klik  hingga JUTAAN Rupiah

Perhatikan Panduan Lengkap Serial TravelHemat:

Banyak orang Indonesia yang ingin berpergian ke luar negeri, tapi seringkali keinginan itu terhambat karena beberapa alasan. Salah satu alasan terbesar yang sering terlontar adalah: Bepergian ke luar negeri itu MAHAL! Benarkah? Jawabannya ada pada Panduan Lengkap Tour & Travel Hemat ke Empat Benua ini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *